7 Trik Mengumpulkan Gems Dan Coins
Gems Dan Coins adalah dua hal yang harus dimiliki setiap pengguna Dream League Soccer sejak versi 2020 hingga yang terkini.
Dengan harga beli Gems dan Coins yang mahal tentu alternatifnya adalah mendapatkan dua hal tersebut dengan gratis yang triknya adalah sebagai berikut:
- Melihat video iklan.
- Membangun stadion dengan kapasitas yang dapat memberikan bonus maksimal.
- Membangun fasilitas komersial (Commercial Perks) dengan level tertinggi yang dapat memberikan bonus maksimal.
- Tidak kebobolan alias clean sheet saat bertanding.
- Membuat banyak gol saat bertanding.
- Selalu memenangi pertandingan.
- Menyelesaikan tantangan (Challenges).
Demikianlah 7 Trik Mengumpulkan Gems Dan Coins ala Lionium.
Semoga Bermanfaat!